Saat menemukan tambatan hati terakhir, meresmikan cinta dalam sebuah ikatan pernikahan adalah cara yang paling tepat untuk mengabadikan nya sepanjang hayat. Cincin kawin menjadi salah satu simbol yang akan mengeratkan hubungan tersebut dan tidak heran jika memilih cincin kawin tak bisa dilakukan sembarangan.
Contohnya memilih wedding ring Jakarta sebagai cincin bagi anda dan pasangan, ada tips khusus untuk menemukan sepasang cincin yang paling tepat untuk anda, seperti berikut ini.
1. Buatlah bujet yang jelas.
Bujet atau anggaran dana adalah hal pertama yang harus anda perhatikan jika ingin menemukan cincin yang paling tepat. Pastikan sudah mengatur budget yang jelas untuk biaya catering, sewa gedung, pakaian pengantin dan tentu ada anggaran khusus untuk cincin kawin sehingga anda bisa mencari yang sesuai dengan anggaran tersebut.
2. Bahan cincin dan desain nya.
Seperti halnya fashion yang mengalami perubahan setiap tahun, demikian pula dengan trend cincin kawin. Belakangan ini cincin kawin berbahan non emas kuning sedang naik daun, mayoritas beralih pada emas putih namun ada juga yang gunakan logam mulia dengan harga yang lebih mahal seperti rose gold atau bahkan platina.
Sesuaikan bahan cincin kawin anda dengan bujet yang tersedia. Di jeweler wedding ring Jakarta anda bisa memilih cincin kawin dengan bahan apapun, dengan desain apapun sesuai keinginan.
3. Ketahui ukuran cincin anda dan pasangan.
Jika anda membeli cincin kawin sendirian, tanpa ditemani pasangan, maka anda harus mengetahui ukuran cincin dari pasangan supaya mendapatkan cincin dengan ukuran yang tepat. Jangan sampai terlalu besar atau pun terlalu kecil.
Wedding ring Jakarta The Palace Jeweler memberikan anda pilihan yang mewah dan elegan untuk ikatan janji suci pernikahan. Berbagai desain cincin kawin yang didesain khusus untuk sejoli yang sedang di mabuk asmara, dengan logam mulia yang berharga dan bubuhan berlian mewah yang membuat jemari anda menjadi lebih indah. Pernikahan menjadi lebih gemerlap dan elegan dengan memilih cincin terbaik disini.