Mercedes Benz S Class merupakan tipe mercedes benz yang paling banyak peminatnya dan menjadi tren baik di Indonesia maupun luar Indonesia. Kenapa sih mercedes benz s class menjadi idola benget? Mercedes sangat diidolakan oleh orang disemua kalangan baik artis, pejabat, bahkan orang biasa. Kebanyakan dari mereka memilih mercedes benz s class adalah karena desainnya kecil tetapi muat banyak orang dan juga mempunyai tenaga atau daya tampung yang kuat. Hal-hal yang perlu diketahui tentang mercedes benz s class adalah dilihat dari segi kepraktisan, muatan, dan tenaga. Berikut merupakan penjabaran dari hal-hal terkait tentang mercedes benz c class; pertama, mobil tipe ini didesain secara praktis dimana desain badannya kecil tetapi memberikan kenyamanan yang besar, desain kabinnya juga sempurna.
Bahkan suara keributan angin pun dapat diminimalisir meskipun dikemudikan dengan kecepatan tinggi, Selain itu tampilannya juga agresif dan modern. Kedua, meskipun kecil tetapi mobil ini sangat luar bagian dalamnya karena mobil ini didesain untuk membawa banyak orang yang mana bisa ditumpangi untuk 4-6 orang, load space nya pun mencapai 10 persen atau sekitar 1500 liter. Yang ketiga yaitu tenaga, meskipun kecil tetapi tenaga dari tipe ini sangat tidak diragukan, mobil ini mampu menarik beban dengan berat 1800 kg. Mercedes benz c class sangat cocok digunakan untuk sehari-hari karena mempunyai bodi yang kecil yang mampu memuat anggota keluarga dan mempunyai kemampuan yang yang gak bisa diremehkan. Tak salah jika banyak orang tertarik dan mengidolakan mercedes benz c class.
Selain itu, Mercedes Benz s Class juga dilengkapi oleh fitur unggulan seperti; active parking assist, touchpad desain futuristis, dan mode berkendara. Active parkir assist merupakan fitur yang dapat membantu pengendara dalam mengatur arah mobil saat memarkir mobil sesuai dengan perintah komputer. Touchpad desain futuristis yang didesain keren yang terpasang dalam mobil dengan sistem kerja layar sentuh untuk mengatur sesuatu. Dan mode berkendara yang mana menjadi fitur yang wajib dimiliki oleh setiap produk mercedes benz. Macam dari mode berkendara yang dapat dipilih oleh pengguna adalah Eco, Comfort, Sport, dan Sport Plus. Dari fitur tersebut dapat disimpulkan bahwa mercedes benz menggunakan teknologi tinggi yang mampu bersaing di pasaran.