Tips Merawat Universal Joint Pada Gardan Agar Tetap Sehat dan Tidak Cacat

Banyak Tips merawat universal joint – Universal joint adalah part yang terdapat pada batang gardan. Biasanya ada pada sambungan antara gardan perseneling dengan gardan yang menghubungkan gerak roda.

Secara umum universal joind adalah sambungan yang digunakan untuk batang gardan. Walau pada praktiknya, part ini tidak hanya digunakan pada gardan saja.

Universal joint adalah part yang cocok untuk sambungan yang melibatkan gerak putar. Sama halnya dengan gardan mobil. Dan karena menjadi part sambungan, kualitas dan fungsi kerja dari part ini harus benar-benar diperhatikan.

Universal joint yang rusak akan berdampak serius bagi gardan. Paling parah, gardan bisa putus dan mobil Anda tidak bisa digerakan.

Harga universal joint sendiri tidak terlalu mahal. Tapi bila Anda mendapati gardan putus akibat universal joint yang tidak terawat, harga service yang harus Anda keluarkan akan besar. Dan Anda pasti tidak menginginkan hal itu bukan?

Oleh karena alasan tersebut. Penting kiranya agar Anda memperhatikan tips merawat universal joint.

Tips ini akan membantu Anda mendapatkan universal joint dengan kualitas yang tetap terjaga; walau digunakan dalam kurun waktu bertahun-tahun. Ini akan membuat perawatan kendaraan Anda lebih hemat. Setidaknya, Anda tidak akan terlalu sering mengganti universal joint akibat patah atau malfungsi.

BERIKAN PELUMAS PADA SECARA RUTIN – TIPS MERAWAT UNIVERSAL JOINT

Karena menjadi part yang melibatkan gerak putar, Anda harus memperhatikan pelumasan universal joint dengan benar. Pastikan universal joint dan gardan terlumasi dengan baik. Pelumasan akan membantu kinerja universal joint meningkat. Setidaknya, cara ini akan membuat universal joint lebih terjaga.

Pelumasan juga membuat universal joint lebih awet. Universal joint yang kering dan jarang dilumasi akan mudah rusak dan harus diganti.

JANGAN BIARKAN UNIVERSAL JOINT KERING – TIPS MERAWAT UNIVERSAL JOINT

Mungkin terdengar berlebihan, apalagi bagi penggemar otomotis. Tapi bagi kami, memastikan universal joint tetap kering adalah perkara yang tidak bisa ditolelir. Universal joint yang kering akan membuatnya mudah rusak, atau pada kasus yang lebih berbahaya, ini bisa menyebabkan produk yang patah.

Penggantian universal joint tidaklah semurah dan semurah penggantian oli mobil. Butuh tenaga dan biaya yang tidak sedikit. Padahal, harga universal joint sendiri tidak seberapa. Pada beberapa bengkel, harganya bahkan lebih murah dibanding ongkos pasangnya. Dan jangan heran bila ada bengkel yang menolak bila produk ini rusak. Mereka biasanya tidak mau mengganti produk ini, entah karena alasan banyak kerjaan atau harga jasa yang terlalu murah untuk pekerjaan yang berat.

Oleh karena pertimbangan tersebut, kami menganjurkan agar universal joint mobil tetap basah terlumasi.

SELALU CEK UNIVERSAL JOINT SETIAP SERVICE – TIPS MERAWAT UNIVERSAL JOINT

Cek dan service kendaraan harusnya tidak hanya melibatkan mesin. Montir juga harus memperhatikan bagian lain seperti suspensi atau kaki-kaki. Mungkin salah satunya propeler shaft atau universal joint pada part yang lebih kecil.

Walau tidak diharuskan, memperhatikan part-part seperti ini baik untuk menjaga performa kendaraan tetap terjaga. Lagi pula, mengecek universal joint sendiri tidak mengharuskan Anda membongkar gardan. Cukup dilihat, diamati, dan disimpulkan; apakah universal joint perlu diganti atau tidak.

Itulah beberapa tips merawat universal joint. Tips di atas bisa Anda gunakan untuk menjaga universal joint tetap pada fungsinya. Memperhatikan tips di atas akan membuat Anda terhindar dari masalah serius yang diakibatkan oleh rusaknya universal joint. Tapi jika terjadi kerusakan pada universal joint dan harus menggantinya, Anda bisa ke logam-makmur.com untuk mendapatkan produk universal joint terbaik dengan harga bersaing.