Cara Terbaru Merawat Rambut yang Baik dan Benar

Mempunyai rambut yang panjang serta hitam berkilau dapat mengurangi pesonanya jika ternyata kulit kepala kita berketombe. Selain bisa memicu rambut menjadi rapuh dan juga mudah rontok. Gangguan ketombe ini bisa menimbulkan perasaan minder karena serpihan-serpihan putih yang rontok yang ada pada bahu tentu akan sangat mengganggu sekali terhadap penampilan. Mencuci rambut secara teratur saja terkadang tidak cukup untuk dapat menyelesaikan masalah ketombe kita, akan tetapi jangan khawatir karena kita dapat mencoba cara alami menghilangkan ketombe secara ampuh dengan menggunakan jeruk nipis ataupun lemon.

Sesungguhnya merupakan proses alami yang dialami oleh hampir semua orang, yaitu bergantinya sel kulit mati dengan sel kulit baru. Akan tetapi pada beberapa orang hal ini bisa terjadi secara berlebihan sehingga akan cukup mengganggu dan inilah yang disebut dengan ketombe. Timbulnya ketombe bisa dibarengi dengan rasa gatal pada kulit kepala yang terkadang bisa menimbulkan lecet dikarenakan secara tidak sadar digaruk dengan cukup keras. Ketombe ini juga bisa memicu kerontokan pada rambut karena akar rambut akan menjadi rapuh dan sangat mudah sekali patah.

Untuk dapat menghilangkan ketombe kita bisa mencoba cara alami menghilangkan ketombe yang ampuh yaitu dengan menggunakan jeruk nipis ataupun lemon. Buah yang bercita rasa asam yang kaya vitamin C ini ternyata memiliki manfaat yang sangat besar di dalam mengatasi sebuah masalah rambut. Oleh karena itu banyak sekali produk shampo yang telah memanfaatkan buah ini untuk dijadikan sebagai bahan dasarnya. Kita pun bisa menggunakan kedua buah ini sebagai solusi yang sangat baik sekali bagi masalah rambut kita cara merawat rambut dengan menggunakan jeruk nipis ataupun lemon sangatlah mudah. Kita tinggal memotong-motong jeruk nipis ataupun lemon kemudian memeras airnya lalu mengoleskannya pada kulit kepala dan juga rambut. Kita harus berhati-hati pada bagian kulit kepala yang sedang terluka akibat jatuhkan karena bisa saja terasa pedih jika terkena air perasan buah jeruk nipis ataupun lemon.

Sebelum kita membilas rambut seperti biasa, diamkan terlebih dahulu selama satu jam kemudian bungkus dengan handuk. Perawatan rambut dengan menggunakan jeruk nipis ataupun lemon ini juga sangat bermanfaat bagi kita yang mempunyai kulit kepala berminyak. Buah jeruk nipis ataupun lemon sangat bermanfaat untuk dapat mengurangi kandungan minyak yang ada pada rambut sehingga rambut tidak akan mudah lepek ataupun kotor setelah kita keramas. Kita bisa menggunakan cara sama seperti di atas untuk dapat merawat rambut yang berminyak. Dengan melakukan perawatan secara teratur yaitu dua ataupun tiga kali dalam 1 minggu, kita akan mendapatkan hasil yang maksimal. Cucilah rambut dua atau tiga kali dalam 1 minggu dengan menggunakan shampo agar rambut kita lebih maksimal.