Harga Kain Tenun Lombok

Sebuah produk selalu memiliki kualitas berbeda. Bahkan, meskipun itu adalah produk yang sama, namun apabila dibuat oleh orang yang berbeda, maka hasilnya dan harganya pun ada kemnungkinan berbeda. Setiap produk bisa menjadi mahal atau murah karena beberapa alasan, bisa saja bahan yang didapat mudah/sulit, proses pengerjaan lama/sebentar, fungsi produk sederhana/rumit, asal produk jauh/dekat dan masih banyak alsan lain yang mengekor dibelakangnya. Hal yang sama pun terjadi pada salah satu produk kain tradisional, yaitu kain tenun lombok. Harga  jual kain tenun Lombok ternyata relatif mahal. Pertanyannya, mengapa hal ini dapat terjadi?

kainlombok

Sebuah produk atau hasil karya tidak mungkin begitu saja dipatok dengan harga mahal. Jika ada seseorang yang mematok harga terlampau mahal tanpa alasan yang jelas, maka hal ini sangatlah tidak masuk akan dan sebagai konsumen, kita harus berhati – hati dengan hal ini. Lain cerita dengan kain tenun lombok. Harga jual kain tenun ini memang relatif tinggi, kira – kira diatas 500 ribuan untuk ukuran yang tidak terlalu lebar. Mengapa demikian?

Hal ini terlihat dari proses pembuatan kain yang luarbiasa lama dan sulit. Alat tenun yang digunakan pun amat sangat asli, manual dan lumayan berat. Untuk satu lembar kain saja butuh waktu berbulan – bulan, padahal pengrajin disana menenun kain setiap hari selama berjam – jam.  Motif yng diciptakan pun sangat beragam dan cantik. Tak heran jika harganya pun mahal. Akan tetapi, harga mahal itu sangat sebanding dengan hasil dari kain yang luar biasa cantiknya.

Contoh kain tradisional lombok ini dapat anda dapatkan di banyak toko oleh – oleh khas Lombok. Namun, jika anda belum memiliki kesempatan untuk pergi ke Lombok, anda bisa menemukan kain tenun lombok melalui situs kainlombok.com yang memberikan banyak kain tenun berkualitas. Selain berkualitas, kainnya pun dijamin kain asli, bukan kain tenun yang dibuat dengan cetakan. Kain tenun hasil printing memang memiliki harga yang jauh lebih murah. Akan tetapi, jika anda ingin yang terbaik, milikilah kain tenun asli yang dibuat dengan tangan – tangan terampil para pengrajin.